Liburan di Pesantren Holiday
Suasana liburan anak sekolah, biasanya dari itu ke itu saja. Pulang kampung menengok nenek, jalan-jalan ke tempat wisata dan lain sebagainya. Apa yang ditawarkan Pesantren Tahfidz Daarul Qur’an dalam mengisi liburan sekolah dengan suasana yang berbeda?